Postingan

SEMIOTIKA DALAM FILM 'LASKAR PELANGI' BERLANDASKAN TEORI FERDINANDE DE SAUSSURE

Gambar
Nama: Lintang Suminar Npm: 202246500080 Kelas: R4B ABSTRAK Film   Laskar Pelangi terinspirasi dari kisah nyata perjuangan   anak - anak Belitung yang ingin sekolah, tekad yang kuat untuk  belajar serta pengabdian guru ditengah keterbatasan. Potret  Pendidikan Indonesia saat ini, berbeda dengan apa yang ada dalam film Laskar Pelangi. Banyak pelajar yang tawuran dan bolos sekolah.Maka itu, sangat penting untuk mengetahui  tanda - tanda (makna) dari  film  Laskar Pelangi agar m asyarakat bisa mengetahui film - film yang mendidik dan lewat film ini, bisa memberikan inspirasi bagi generasi peneru bangsa tentang   pentingnya semangat dan tekad yang kuat untuk belajar serta  untuk para pendidik, dapat memiliki karakter yang mau mengabdi. Semiotika adalah berupaya untuk menemukan tanda - tanda yang memiliki arti serta mengetahui  sistem tanda seperti  bahasa, gerak, musik, gambar dan lain sebagainya. Film adalah  gambar - hidup juga sering  disebut movie. Film secara kolektif, sering disebut

Literatur Review mengenai Kajian Semiotika dalam beberapa Film Indonesia

Analisis semiotika pada film Laskar Pelangi  Triadi Sya’Dian Prodi Televisi dan Film Universitas Potens i Utama November 2015 PROPORSI Jurnal Desain Multimedia dan Industri Kreatif 1(1):51 Film Laskar Pelangi bersetting pada tahun 1970-an di tanah Bangka Belitung yang terkenal akan tambang timahnya. Film ini memberikan gambaran tentang keterbatasan, budi pekerti, pertemanan, keluarga, dan pendidikan yang kuat. Laskar Pelangi menceritakan semangat perjuangan demi meraih pendidikan anak-anak desa yang memiliki keterbatasan materi serta sebuah sekolah yang bertahan dan mengedepankan budi pekerti, akhlak dan aqidah diatas segalanya. Fenomena seperti pendidikan, budi pekerti, siswa kurang mampu, dan beberapa fenomena yang menjadi ikon terdapat pada film Laskar Pelangi sangat menarik untuk diteliti. Penelitian ini merupakan penelitian yang menggunakan pendekatan kualitatif yang bersifat induktif yaitu pengembangan konsep berdasarkan data yang ada. Bahasan menggunakan analisis pendekatan est